» Peralatan & Industri » Peralatan dan Industri Lainnya » Alkalinity Test Kit (Alkalinitas)
7 Juli 2015
Rate this item

Alkalinity Test Kit (Alkalinitas)

   
  • Dipasang7 Juli 2015
  • Harga1.000.000
  • KotaMedan
  • KondisiBaru

Alkalinity adalah kapasitas air untuk menetralkan tambahan asam tanpa penurunan nilai pH larutan. Sama halnya dengan larutan bufer, alkalinity merupakan pertahanan air terhadap pengasaman. Alkalinity adalah hasil reaksi-reaksi terpisah dalam larutan hingga merupakan sebuah analisa “makro” yang menggabungkan beberapa reaksi. Alkalinity dalam air disebabkan oleh ion-ion karbonat (CO32- ), bikarbonat (HCO3- ), hidroksida (OH-) dan juga borat (BO33-), fosfat (PO43-), silikat dan sebagainya.

Alkalinity dapat diukur sebagai Phenolpthalein alkalinity dan total alkalinitas.

Spesifikasi Alkalinity Tes Kit yang saya tawarkan :
Metoda: Titrasi
Range: 0-100 mg/L, 0-300 mg/L
Smallest increment: 1 mg/L, 3 mg/L
Metoda kimia: Phenolphthalein / Bromphenol blue
Jumlah tes: sekitar 110

Jika anda berminat untuk membeli/memesan produk Alkalinity Tes Kit dari saya, dapat menghubungi 0878.9240.5688
atau via BBM 579DA257

Informasi Penjual
  • Nama:Kin Agri
  • Username:Aquaagri
  • Reputasi:
  • Terdaftar :07-07-2015
  • Status: Kin Agri
  • Telp:0878-XXXX-XXXX Lihat
  • HP:0878-XXXX-XXXX Lihat
  •  Cek Penipu atau Bukan
  • Alamat:Jalan Kapten Muslim LK V
  • Kota:Medan
  • Provinsi:Sumatera Utara
  • Saya melayani penjualan di bidang pakan ikan/udang, suplemen, vitamin, antibiotik dan juga peralatan tambak seperti kincir air dan lain-lain.

Tertarik Dengan Iklan Ini?
  • Kunjungi Tips Belanja Aman
  • Jangan tergiur harga murah, usahakan tidak melakukan transer langsung.
  • Gunakan rekening bersama. Lebih baik kehilangan uang 5 atau 10.000 daripada tertipu.
Kata KunciAlkalinityTest KitAlkalinitasAlat UkurIndustri

Leave Comment

working..

Login With Facebook

Related Products