Secchi disk
Merupakan alat pengukur penetrasi cahaya/transparansi air di lautan dan danau atau lebih tepatnya bisa dikatakan alat yang digunakan untuk mengukur kekeruhan pada air secara kasat mata, yang berbentuk bulat dengan diameter 20 cm.
Kegunaan : Mengukur tingkat penetrasi cahaya ke dalam perairan
Spesifikasi :
-) Bahan Acrilic diameter 20 mm
-) Pemberat dari stainless steel
-) Termasuk tali 20 m
Cara penggunaan : Celupkan sechi disk kedalam air sampai warna hitam dan putih pada keping tersebut tidak dapat dibedakan lagi.
Jarak antara sechi disk dengan permukaan air adalah nilai transparansi / kejernihan air.dalam pengukuran hendaknya dilakukan pengukuran berulang - ulang (minimal sebanyak 3 kali) untuk mendapatkan nilai kedalaman penetrasi yang akurat.
Untuk info dan pemesanan lebih lanjut, dapat menghubungi/SMS 0878.9240.5688
atau via BBM 579DA257
Saya melayani penjualan di bidang pakan ikan/udang, suplemen, vitamin, antibiotik dan juga peralatan tambak seperti kincir air dan lain-lain.
Leave Comment