» Otomotif » Mobil » Jual Hyundai Atoz GLS 2001
1 November 2011
Rate this item

Jual Hyundai Atoz GLS 2001 - Terjual

   
Body (Exterior):
* Kondisi standar masih kaleng dan lempeng, boleh diketok bunyinya, cat sekitar 85% apa adanya
* Lis dan karet lengkap masi original
* Kaca depan uda pakai sunguard protection biar gak panas
Kabin (Interior) :

* Jok standar bersih dan terawat
* Dashboard masi kinclong panel indikator berfungsi semua
* Sound system oke + Subwofer (duduk kaya dipijetin)
Mesin :
* Temperatur normal, tarikan enteng
* power steering baru ganti selang
* AC dingin normal
Surat Kelengkapan :
* BPKB ada di leasing ya gan, karena masi kredit jadi surat surat gak ada masalah
* STNK berlaku sampe 2015
KETERANGAN LAIN :
Sisa Angsuran 2.160.000 tinggal 24x,
Dijual dengan harga 25,9jt, kalo negonya gak sadis pulang bawa bonus Tablet PC* gan BARU
*Hadiah bonus hanya untuk over kredit atau ambil kredit
Karena ini mobil bekas harap maklum gan tidak seperti mobil baru, kurang lebihnya namanya juga kondisi bekas. Teliti dulu sebelum membeli ya gan..
Mobil dijual apa adanya dan sudah melewati proses kenyamanan mengemudi.
Semoga jadi sesuatu ya gan terima kasih

Hubungi No Ini : 0812 8844215
Lokasi : Jakarta selatan Ciganjur


NOTE :
Mohon jangan tersingung apabila saya tidak menjawab SMS yang sekedar menayakan harga nett berapa, dengan senang hati saya akan menjawab SMS untuk melihat kendaraan alamatnya dimana. Jadi Nego harga tidak lewat SMS ya gan, ataupun komentar dibawah.

Informasi Penjual
  • Nama:si_peang
  • Username:si_peang
  • Reputasi:
  • Terdaftar :01-11-2011
  • Status: si_peang
  • HP:0812-XXXX-XXXX Lihat
  •  Cek Penipu atau Bukan
  • Kota:Jakarta Selatan
  • Provinsi:DKI Jakarta
Tertarik Dengan Iklan Ini?
  • Kunjungi Tips Belanja Aman
  • Jangan tergiur harga murah, usahakan tidak melakukan transer langsung.
  • Gunakan rekening bersama. Lebih baik kehilangan uang 5 atau 10.000 daripada tertipu.
Kata KunciHyundai Atos GLSJual Hyundai Atoz GLSmobil bekasmobil bekas

Leave Comment

working..

Login With Facebook